Cara mendapatkan Domain Dan Hosting gratis 2020
Selamat siang semuanya :D
apa kabar kalian semua? Semoga baik - baik aja ya di tengah Pandemi wabah corona ( Covid - 19 ) Amin..
Nah kali ini admin akan share tutorial mendapatkan Domain + Hosting gratis di 2020 ini.
Langsung aja ke tutorialnya, simak satu persatu tutorialnya :D. Oh iya jangan lupa untuk share dan ikuti blog ini untuk info - info terbaru dari blog ini, terima kasih...
Cara mendapatkan Domain Dan Hosting gratis 2020
- Kalian pergi ke website infinityfree Klik Di Sini
- Lalu kalian pilih menu REGISTER
- Kalian masukin Email, Password Dan konfirmasi password kalian.
- Lalu kalian Klik Register
- Setelah itu kalian ke Aplikasi GMAIL atau Gmail for web, klik pesan yang di kirim oleh Pihak Infinityfree
- Nah kalau sudah terkonfirmasi Akun kalian, kalian tinggal klik CREATE ACCOUNT Tombol yang berwarna biru.
- Setelah itu kalian masukin nama Web yang ingin kalian buat, Disitu di berikan 2 Pilihan domain, yaitu .epizy.com dan .rf.gd kalian bebas pilih mau yang mana.
- Setelah itu kalian masukin Password CPANEL Kalian bebas isi apa passwordnya.
- Lalu accept captcha lalu klik Create Account.
- Setelah itu kalian tunggu Pihak Infinity Free akan mengkonfirmasi Website kalian.
- Kalian tunggu saja.
- Setelah di Konfirmasi, jika kalian ingin upload script website kalian. tinggal klik file manager.
- Damn! Website kalian sudah bisa di akses :D
Sekian tutorial dari saya kali ini, Maaf tidak bisa menyertai gambar karna ada sedikit masalah ya Begitulah hidup....
Terima kasih atas yang sudah berlangganan dan sudah mengunjungi note-iqbal26. Semoga bermanfaat........
Penulis: M. Ardian Iqbal